IMPLEMENTASI E-COMMERCE DENGAN CONTENT MANAGEMENT SYSTEM WORDPRESS MENGGUNAKAN WOOCOMMERCE PADA HOPEANDSOLES.ID

  • Andika Fauzan Pratama Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur
  • Anita Diana Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur
Keywords: E-Commerce, CMS Wordpress, Business Model Canvas, Toko Sepatu, E-Commerce Sepatu

Abstract

Studi kasus dalam penelitian ini adalah pada toko yang bergerak dibidang penjualan sepatu. Saat ini proses penjualannya masih memanfaatkan fitur aplikasi chat sebagai media penjualan. Beberapa masalah yang terjadi diantaranya media pemasaran kurang efektif sehingga pemasaran produk kurang luas, terjadi kesalahan dalam pesanan karena masih dilakukan secara manual, penjualan kurang maksimal karena hanya di media sosial, informasi laporan yang dibutuhkan kurang informatif. Oleh karena itu toko sepatu ini membutuhkan sebuah bisnis E-Commerce melalui website untuk mengatasi permasalahannya. Website E-commerce yang dibangun berbasis content management system (CMS) dengan aplikasi Wordpress, karena CMS dapat membuat, mengatur, mendistribusikan, mempublikasi dan menjaga sebuah informasi suatu perusahaan atau institusi, tanpa harus menguasai tag HTML untuk mengaplikasikannya. Dan salah satu aplikasi CMS adalah Wordpress yang mudah digunakan. Dengan bisnis e-commerce yang dibuat melalui website ini, pemasaran produk lebih efektif, pelanggan mudah bertransaksi secara online,data pesanan tersimpan baik, penjualan meningkat, dan informasi laporan menjadi lebih informatif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

S. Kosasi, “Pembuatan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web Untuk Memperluas Pangsa Pasar,” Pembuatan Sist. Inf. Penjualan Berbas. Web Untuk Memperluas Pangsapasar, pp. 225–232, 2014.

M. F. Hutama and Y. Santoso, “Implementasi E-Commerce Berbasis Content Management System Pada Sepokatsepatu,” J. IDEALIS, vol. 3, no. 1, pp. 468–473, 2020.

S. Elinawati, A. Muhammad, and S. Arlis, “Perancangan Content Management System (CMS) Dengan Studi Kasus E-Bisnis Pada Toko Alya Gorden,” J. KomTekInfo Fak. Ilmu Komput., vol. 2, no. 1, pp. 79–90, 2015.

M. Alwiyah and G. Gata, “E-Commerce Untuk Meningkatkan Penjualan Sepatu Sneakers Bintaro,” J. IDEALIS, vol. 2, no. 6, pp. 345–350, 2019.

R. R. Rerung, E-Commerce, Menciptakan Daya Saing Melalui Teknologi Informasi. Deepublish, 2018.

E. Turban, J. Outland, D. King, J. K. Lee, T.-P. Liang, and D. C. Turban, Electronic Commerce 2018 : a Managerial and Social Networks Perspective. Springer, 2017.

M. Pradana, “Klasifikasi Jenis-Jenis Bisnis E-Commerce,” J. Neo-bis, vol. 9, no. 2, pp. 32–40, 2015.

V. Vysotska, V. B. Fernandes, and M. Emmerich, “Web Content Support Method in Electronic Business Systems.,” in COLINS, 2018, pp. 20–41.

H. Stern, D. Damstra, and B. Williams, Professional WordPress : Design and Development. Indianapolis, Indiana: Wiley Publishing, 2010.

I. Suryono and C. Java, Toko Online Professional Dengan Blogger dan WordPress. Elex Media Komputindo, 2014.

E. Oley, S. R. Sentinuwo, and A. A. E. Sinsuw, “Sistem Pemesanan Makanan Dan Minuman Berbasis Website (Studi Kasus Taipan Restoran),” J. Tek. Elektro dan Komput., vol. 6, no. 4, pp. 159–170, 2017.

A. Nugroho, Rekayasa Perangkat Lunak Menggunakan UML dan JAVA. Yogyakarta: Andi, 2009.

K. Y. P. Dinata and E. Chumaidiyah, “Pengembangan Model Bisnis Pada Serantau Coffee Dengan Menggunakan Pendekatan Business Model Canvas,” eProceedings Eng., vol. 6, no. 2, 2019.

A. Osterwalder and Y. Pigneur, “Business model canvas,” Self Publ. Last, 2010.

A. Osterwalder and Y. Pigneur, Business model generation: a handbook for visionaries, game changers, and challengers. John Wiley & Sons, 2010.

D. A. Diartono, Y. Suhari, and A. Supriyanto, “Pengembangan Model CYBER CLUSTER E-COMMERCE Berbasis CMS dan SEO Produk UMKM,” IJCCS (Indonesian J. Comput. Cybern. Syst., vol. 9, no. 2, p. 145, 2015, doi: 10.22146/ijccs.7543.

E. Triandini and I. G. Suardika, Step by Step Desain Proyek Menggunakan UML. Penerbit Andi, 2012.

A. Hendini, “Pemodelan UML Sistem Informasi Monitoring Penjualan Dan Stok Barang (Studi Kasus: Distro Zhezha Pontianak),” J. Khatulistiwa Inform., vol. IV, no. 2, pp. 107–116, 2016.

H. Artanto and F. Nurdiyansyah, “Penerapan SEO (Search Engine Optimization) Untuk Meningkatkan Penjualan Produk,” JOINTECS (Journal Inf. Technol. Comput. Sci., vol. 2, no. 1, pp. 2–5, 2017, doi: 10.31328/jointecs.v2i1.409.

Published
2021-01-18
How to Cite
[1]
A. Pratama and A. Diana, “IMPLEMENTASI E-COMMERCE DENGAN CONTENT MANAGEMENT SYSTEM WORDPRESS MENGGUNAKAN WOOCOMMERCE PADA HOPEANDSOLES.ID”, IDEALIS, vol. 4, no. 1, pp. 20-30, Jan. 2021.