IMPLEMENTASI MANAJEMEN BANDWIDTH MENGGUNAKAN METODE PEER CONNECTION QUEUE PADA SMK BUDI MULIA TANGERANG

  • Herison Pandapotan Situmorang Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur
  • Joko Christian Chandra Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur
Keywords: Manajemen Bandwidth, Router Mikrotik, Peer Connection Queue, Queue Tree

Abstract

Salah satu masalah yang sering dihadapi pada SMK Budi Mulia adalah akses internet yang lambat. Khususnya, ketika ada banyak pengguna berbagi bandwidth internet yang sering menyebabkan terjadinya putus koneksi ataupun koneksi yang lambat. Oleh karena itu perlu diterapkan kontrol penggunaan internet berupa manajemen bandwidth yang tepat, mengimplementasikan manajemen bandwidth serta mengoptimalkan koneksi internet. Metode yang akan digunakan menggunakan PCQ (Peer Connection Queue ) dan queue tree menggunakan metode antrian untuk menyeimbangkan bandwidth yang digunakan pada tiap user, yang bertujuan untuk melakukan bandwidth sharing secara otomatis dan merata ke banyak user. Dan dari pengujian yang dilakukan, memanajemen bandwidth dengan menggunakan metode PCQ dan queue tree mampu mengoptimalkan kualitas koneksi internet serta setiap client mendapatkan alokasi bandwidth secara adil dan merata

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-05-02
How to Cite
[1]
H. Situmorang and J. Chandra, “IMPLEMENTASI MANAJEMEN BANDWIDTH MENGGUNAKAN METODE PEER CONNECTION QUEUE PADA SMK BUDI MULIA TANGERANG”, IDEALIS, vol. 2, no. 3, pp. 202-208, May 2019.
Section
Multimedia Graphic dan Networking