IMPLEMENTASI ONE TIME PASSWORD (OTP) MOBILE TOKEN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA MD5 DAN SHA
Abstract
Adanya beberapa kelemahan pada password biasa, terutama mudahnya dilakukan ancaman replay attack (pengulangan) dan masquerade (penyamaran) oleh para hackers, menjadi kendala bagi pemilik jaringan komputer atau admin untuk mendapatkan keamanan yang optimal dalam melakukan proses autentikasi. Setiap pengguna yang bertindak sebagai admin perlu terlebih dahulu diverifikasi dengan mengirimkan OTP, yang disebut dengan OTP mobile token berbasis android dengan menggunakan metode algoritma MD5 dan SHA.Downloads
Download data is not yet available.
Published
2018-03-05
How to Cite
[1]
H. Lase and M. Mufti, “IMPLEMENTASI ONE TIME PASSWORD (OTP) MOBILE TOKEN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALGORITMA MD5 DAN SHA”, SKANIKA, vol. 1, no. 1, pp. 153-158, Mar. 2018.
Section
Articles