RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN BARANG PADA PT. DERAP KREASI PERSADA DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK

  • Arif Wahyu Setiawan Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur
  • Lis Suryadi Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur

Abstract

Pengadaan barang merupakan sebuah proses untuk mendapatkan barang dan atau jasa yang sesuai dengan kebutuhan penggunan secara transparan dan efektif. Meliputi peralatan kantor dan jasa yang dierlukan oleh perorangan maupun bersama.PT.DERAP KREASI PERSADA merupakan salah satu perusahaan system integrator di Indonesia. Saat ini proses pengadaan barang di perusahaan masih dilakukan secara manual sehingga hasil masih kurang maksimal dan menimbulakan beberapa permasalahan contohnya berkas yang menumpuk, pencarian data yang membutuhkan waktu tidak sedikit dan terjadi beberapa kasus kesalahan pencatatan data serta laporan juga membtuhkan waktu proses yang lama. Untuk menghindari terjadinya hal-hal diatas maka diperlukan suatu sistem yang terkomputerisasi untuk proses pengadaan barang. Dari berbagai permasalahan yang muncul tersebut munculah ide untuk membuat sistem pengadaan barang degan metodologi berorientasi obyek  pada PT. Derap Kreasi Persada menggunakan software Visual Basic dan database MySQL

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2018-05-01
How to Cite
[1]
A. Setiawan and L. Suryadi, “RANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN BARANG PADA PT. DERAP KREASI PERSADA DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK”, IDEALIS, vol. 1, no. 1, pp. 225-230, May 2018.
Section
Table of Content

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 > >>